Aksi pencurian sepeda motor terjadi di Desa Tegalglagah, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes, Senin, 17 Agustus 2020. Aksi 2 pelaku dipergoki oleh warga setempat. Tak ayal, mereka pun babak belur diamuk massa.
ADVERTISEMENT
Informasi yang diterima PanturaPost menyebutkan, kedua pelaku merupakan spesialis pencuri sepeda motor dan mantan narapidana. Mereka yang masing-masing bernama, Jasriyanto (52) dan Suchemi (44), tersebut adalah warga Kabupaten Pemalang.
Editor: Irsyam Faiz
ADVERTISEMENT
Discussion about this post